<< / >>

Deskripsi:

Buku ini disusun dengan tujuan sebagai acuan bahan perkuliahan di Fakultas Hukum khusunya mata kuliah Hukum Sumber Daya Agraria yang disesuaikan dengan silabus yang dipakai pada saat ini. Materi dari buku ini disamping diambil dari berbagai literasi yang berkaitan dengan pengelolaan sumber daya agraria juga disesuaikan dengan peraturan perundangundangan yang berlaku pada saat ini disamping memperhatikan juga dengan perkembangan Hukum Sumber Daya Agraria di masa kini. Materi yang dukupas di dalamnya berkaitan dengan Politik Hukum Pengelolaan Sumber Daya Agaria Indonesia; Konsep Hak Menguasai Negara Atas Sumber Daya Agraria; Pengertian Dan Lingkup Hukum Agraria; Struktur Hukum Tanah Nasional; Usaha Untuk Mengadakan UniÀ kasi Hukum Agraria; Hukum Agraria Nasional; Kedudukan Hukum Adat Dalam Pembentukan Hukum Agraria Nasional; Konsepsi Hubungan Antara Bangsa, Negara Dan Perseorangan Dengan Obyek Hukum Agraria dan Macam-Macam Hak Penguasaan Atas Tanah.

Eksemplar:

No Kondisi Harga Ketersediaan Lokasi Perpustakaan Lokasi Penyimpanan