<< / >>

Deskripsi:

Pendidikan bagi kehidupan umat manusia merupakan kebutuhanmutlak yang harus dipenuhi. Tanpa pendidikan mustahil suatu kelompokmanusia dapat hidup berkembang sejalan dengan aspirasi (cita-cita)untuk maju, sejahtera, dan bahagia. Semakin tinggi cita-cita manusia,semakin tinggi juga tuntutan untuk meningkatkan mutu pendidikansebagai sarana mencapai cita-cita tersebut. Akan tetapi, hal ini sulitsekali dicapai bangsa Indonesia ketika berada dalam alam kolonial.Pendidikan pada masa kolonial Belanda menunjukkan bahwa Belandabelum bersungguh-sungguh memajukan pengajaran rakyat. Sekolah yangmereka dirikan bukan untuk mendidik bangsa Indonesia menjadi manusiacerdas dan terampil, melainkan memiliki tujuan yang lebih menguntungkanbagi pemerintah Belanda yaitu untuk memenuhi kebutuhan pegawaiadministrasi rendahan.Pendidikan pada masa kolonial tidak memandang kualitas pendidikanyang sebenarnya. Oleh karena itu, bangsa Indonesia tidak serta-mertamenggantungkan nasibnya pada pendidikan yang diselenggarakanpemerintah kolonial. Bangsa Indonesia pun berusaha menyelenggarakansistem pengajaran dengan tujuan mendidik bangsa sendiri. Hal inimenunjukkan semangat bangsa Indonesia untuk mencapai kemajuan ditengah sempitnya kesempatan yang diberikan pemerintah kolonialterhadap bangsa Indonesia.Secara umum buku ini menyajikan materi tentang sejarah pendidikanIndonesia pada masa kolonial dan pengaruh yang ditimbulkannya.Mengingat pentingnya kandungan materi yang ada di dalamnya, membuatbuku ini layak untuk menjadi bahan referensi tentang sejarah pendidikanIndonesia, terutama pada masa penjajahan Belanda.

Eksemplar:

No Kondisi Harga Ketersediaan Lokasi Perpustakaan Lokasi Penyimpanan