<< / >>

Deskripsi:

Buku “pendidikan di era digital” terbit pertama tahun 2020 dan revisi pertama terbit tahun 2022. Buku ini terdiri dari 10 bab diawali dengan penjelasan bagaimana perkembangan dunia pendidikan di era modern sekarang dan dilanjut dengan apa itu blended learning. Bab 3 berisi bagaimana e-learning dapat dipakai bersamaan dengan platform elearning lain dalam sebuah pembelajaran dan dilanjutkan dengan jenis e-learning yang biasa dipakai dalam pembelajaran serta keunggulan penggunaan e-learning. Pada 3 bab terakhir berisi deskripsi praktis tentang penggunaan e-learning. 3 bab tersebut membahas langkah-langkah detil penggunaan 3 macam elearning yang umum dipakai dalam dunia pendidikan yakni, LMS berbasis Moodle, Google classroom, dan juga edmodo. Buku “pendidikan di era digital” ini adalah edisi revisi dari terbitan pertama tahun 2020. Buku ini secara garis besar berisi tentang pendidikan abad 21 yang banyak dipengaruhi oleh perkembangan ICT. Selain itu juga memberikan contoh praktis pemanfaatan e-learning dalampengelolaan pembelajaran seperti LMS berbasi Moodle, Google classroom, dan juga edmodo. Buku ini selain mengandung manfaat teoritis juga memberikan manfaat praktis bagi para pengguna khususnya pendidik atau calon pendidik yang ingin menerapkan pembelajaran daring atau menggunakan e-learning

Eksemplar:

No Kondisi Harga Ketersediaan Lokasi Perpustakaan Lokasi Penyimpanan