• Outbound [sumber elektronis] : pembentuk kepribadian, pengembangan mental dan budi pekerti

  • ISBN : 978-979-043-593-3
  • Kode Marks Nasional :
  • Kode Marks Provinsi :
  • Penerbit: Perca, PT
  • Jenis Koleksi: Buku Elektronik
  • Tahun Terbit: 2021
  • Tempat Terbit: KOTA JAKARTA TIMUR
  • Total Eksemplar: 0
  • Subjek

    Kontributor dan Penulis

<< / >>

Deskripsi:

Mendengar kata outbound tentunya sudah bukan istilah asing lagi. Mungkin di antara kita sudah pernah melakukannya. Lalu, apakah sebenarnya outbound itu? Bagaimana cara melaksanakan kegiatan ini? Adakah manfaat yang diperoleh dari permainan ini? Outbound bukan hanya sekadar permainan untuk mengisi waktu luang, melainkan permainan yang didesain dengan perencanaan yang matang. Permainan yang dilakukan dalam outbound dirancang dengan melibatkan emosi, semangat membara, kerja tim, empati, kolektivitas, kreativitas, dedikasi, kegigihan, dan optimisme. Dengan metode ini outbound mampu untuk membentuk kepribadian, meningkatkan mental, dan budi pekerti pesertanya. Buku berjudul “Outbound, pembentuk kepribadian, pengembangan mental, dan budi pekerti” ini menyajikan beragam informasi seputar outbound. Didukung dengan cara penyajian yang menarik, komunikatif, dan inspiratif, serta dilengkapi dengan berbagai foto dan ilustrasi seputar kegiatan outbound, sehingga buku ini berguna bagi siapa saja yang ingin mengetahui informasi secara mendalam tentang outbound. Bacaan yang sangat menarik dan dapat menambah wawasan, ayo kita tingkatkan potensi diri kita dengan panduan buku ini.

Eksemplar:

No Kondisi Harga Ketersediaan Lokasi Perpustakaan Lokasi Penyimpanan