• Menyapa umat Islam di zaman modern melalui mimbar khotbah Jumat [sumber elektronis]

  • ISBN : 978-623-209-575-5
  • Kode Marks Nasional :
  • Kode Marks Provinsi :
  • Penerbit: Deepublish
  • Jenis Koleksi: Buku Elektronik
  • Tahun Terbit: 2019
  • Tempat Terbit: KABUPATEN SLEMAN
  • Total Eksemplar: 0
  • Subjek

    Kategori

    Kontributor dan Penulis

<< / >>

Deskripsi:

Ada beberapa hal penting sebagai energi positif lahirnya buku khubah jumat ini diantaranya : Pertama : Berangkat dari suara hati yang paling kecil, penyakit pesimis dan keraguan pasti ada, karena manusia memang diciptakan memiliki sifat yang demikian. Kedua : ada satu ayat dalam kitab Suci yang menjelaskan tentang tuntutan prilaku sosial penutur kalam ilahi (penafsir kitab suci dan hadis) yang disampaikan dalam ceramah umum,mimbar khotbah jumat, pengajar dan pengamal ilmu itu berkewajiban atas apa yang telah disampaikannya harus dilaksanakan terlebih dahulu. Ketiga : Motivasi yang tidak kalah pentingnya dengan tetap keteguhan, kesabaran,dan kerja keras seorang diri. Keempat : motivasi dengan adanya inspirasi oleh impian masa depan yang ditujukan kepada generasi berantai (anak-anak) sebagai bentuk warisan keilmua-an yang harus dijadikan contoh dan acuan mereka untuk melakukan hal yang sama yang melebihi kepada orang tuannya

Eksemplar:

No Kondisi Harga Ketersediaan Lokasi Perpustakaan Lokasi Penyimpanan