• Mengemas kebosanan pasca-menikah [sumber elektronis] : rekonseptualisasi konseling perkawinan dalam bentuk menafikan keegoisan diri untuk meneguhkan sikap saling memberi, menerima, memahami, dan menjaga

  • ISBN : 978-623-209-433-8
  • Kode Marks Nasional :
  • Kode Marks Provinsi :
  • Penerbit: Deepublish
  • Jenis Koleksi: Buku Elektronik
  • Tahun Terbit: 2019
  • Tempat Terbit: KABUPATEN SLEMAN
  • Total Eksemplar: 0
  • Kategori

    Kontributor dan Penulis

<< / >>

Deskripsi:

Cinta adalah sebuah proses yang tidak akan pernah mencapai definisi yang pasti dan sempurna. Selama kita mencintai, selama itu pula kita berproses dengan cinta, dalam cinta dan belajar dari cinta. Ketika kita mencintai, maka berarti kita harus belajar memberi, mengerti, dan berbagi, belajar menerima kekurangan dan menghargai kelebihan, serta belajar dan mencintai ketidaksempurnaan karena cinta bisa saling melengkapi dan mengisi. Namun, dalam mencintai, bersikaplah wajar dan apa adanya, jangan berlebihan dan menganggap sempurna. Hal ini dikarenakan ketika kita mencintai sesuatu atau seseorang, biasanya kita menganggapnya yang paling istimewa bahkan sempurna, sehingga ketika suatu hari menemukan kekurangannnya kita merasa kecewa bahkan terluka luar biasa.

Eksemplar:

No Kondisi Harga Ketersediaan Lokasi Perpustakaan Lokasi Penyimpanan