<< / >>

Deskripsi:

Buku Jelajahi Sains Malam Hari mendorong anak-anak pendidikandasar untuk dengan aman menjelajahi dan memahami apa yangterjadi di dunia ketika di luar telah gelap. Para pembaca didoronguntuk setahap demi setahap melakukan penjelajahan aktif danterpadu yang menyingkap sains dan teknologi dunia alam dan fisikayang berada di sekelilingnya.Anak-anak belajar tentang sel-sel batang dan kerucut yang terdapatdi dalam mata mereka saat menguji penglihatan warna pada malamhari, menciptakan paduan suara yang menirukan suara hewan giatmalam, membuat kubah bintang sendiri, dan melakukan survei lampujalanan. Kotak bagian bawah menyoroti seorang anak yangsebenarnya menemukan supernova, bagaimana Stonehenge ternyatasebuah almanak kuno, dan apa persamaan gajah dan ngengat. Anak-anak akan takjub pada adaptasi yang digunakan tumbuhan danhewan untuk bertahan dan tumbuh di kegelapan malam.Baik di desa maupun kota, anak-anak akan belajar menggunakanindra mereka untuk menyelidiki malam hari. Dan buku ini diharapkandapat membantu anak-anak pendidikan dasar mengetahui hal-halmenarik di malam hari.

Eksemplar:

No Kondisi Harga Ketersediaan Lokasi Perpustakaan Lokasi Penyimpanan