• Infrastruktur untuk negeri [sumber elektronis]

  • ISBN : 978-623-90784-0-9
  • Kode Marks Nasional :
  • Kode Marks Provinsi :
  • Penerbit: Direktorat Jenderal Informasi dan Komunikasi Publik, Kementerian Komunikasi dan Informatika
  • Jenis Koleksi: Buku Elektronik
  • Tahun Terbit: 2019
  • Tempat Terbit: KOTA JAKARTA PUSAT
  • Total Eksemplar: 0
  • Subjek

    Kategori

<< / >>

Deskripsi:

Pada empat tahun masa Pemerintahan Joko Widodo - Jusuf Kalla, pembangunan infrastruktur merupakan salah satu program yang menjadi fokus utama pemerintah. Seperti yang sering disampaikan oleh Presiden Joko Widodo dalam setiap kesempatan, program ini menjadi penting untuk mendukung pertumbuhan ekonomi dan pemerataan kesejahteraan sosial. Pembangunan infrasturktur terdiri atas ketersediaan infrastruktur pendukung ketahanan pangan, konektivitas serta telekomunikasi dan energi. Hasil pembangunan infrastruktur yang telah dikerjakan pemerintah telah dirangkum oleh tim IndonesiaBaik.id dalam bentuk booklet “Infrastruktur Untuk Negeri”. Informasi dikemas dalam format buku infografis yang menarik sehingga mudah dimengerti dan sistematis. Lebih dari itu data-data dikumpulkan dari sumber-sumber resmi dan diolah secara deduktif.

Eksemplar:

No Kondisi Harga Ketersediaan Lokasi Perpustakaan Lokasi Penyimpanan