<< / >>

Deskripsi:

Setiap konflik orang dewasa selalu menyisakan cerita yang dibawa tua oleh anak-anak. Thomas, Ida, Siti, Amat, dan Merri adalah kisah sendu persahabatan yang dipisahkan oleh amukan ego orang dewasa. Tahun 1998 konflik pecah, persahabatan anak-anak jadi tumbal. Mereka tumbuh dengan penuh suka duka, lalu waktu mempertemukan mereka dengan cara-cara haru penuh suka cita. Kele adalah sebuah pelukan untuk rasa percaya. Cerita ini ditulis oleh empat orang sahabat dengan cerita masa lalu yang kurang lebih sama. Kehilangan teman masa kecil demi membayar ego orang dewasa. Sebagian kejadian dalam cerita ini adalah nyata.

Eksemplar:

No Kondisi Harga Ketersediaan Lokasi Perpustakaan Lokasi Penyimpanan